DIY Lampion Merah Putih

Agustus semarak dengan aneka pernik-pernik merah putih. Selain bisa dengan mudah kita temukan karena memang banyak yang menjualnya, kita juga bisa membuat sendiri Kawran. 

Bulan Agustus 2024 ini adalah bulan yang penuh dengan semangat kemerdekaan, kita akan membuat prakarya supaya kita bisa lebih bersemangat dengan hari kemerdekaan. Di rubrik DIY kali ini kita akan membuat lampion merah putih. 

Selain bisa menjadi hiasan saat bulan Agustus, lampion ini bisa juga dipakai untuk acara lainnya.

"Membuat kerajinan bikin kita lebih kreatif."


πŸƒπŸŒ· DIY lampion merah putih πŸŒΈπŸƒ

Berikut bahan-bahan yang diperlukan:
  1. Gunting,
  2. Kertas warna merah dan putih,
  3. Penggaris,
  4. Pensil,
  5. Lem putih.
Penasaran dengan cara membuatnya? Yuk, simak video berikut ini 🌷🌸:
https://youtube.com/shorts/WIQwfpho7l0?feature=share


Lampion yang sudah digantung

Mudah, kan? Yuk, kita berkreasi di rumah!



Penulis: MopitArt (IP Surabaya Madura)

Post a Comment for "DIY Lampion Merah Putih"